Pelaksanaan Uji Kompetensi Keahlian (UKK) TKJ SMK Tempeh
Mulai hari Senin tanggal 11 Pebruari 2013 sampai dengan hari Selasa tanggal 19 Pebruari 2013 siswa-siswi kelas XII TKJ SMK Negeri Tempeh melaksanakan Uji Kompetensi Keahlian (UKK).
Jumlah siswa 33 orang dibagi menjadi 4 gelombang.
Gelombang 1 sejumlah 9 orang siswa
Gelombang 2 sejumlah 8 orang siswa
Gelombang 3 sejumlah 8 orang siswa
Gelombang 4 sejumlah 8 orang siswa
Pelaksanaan UKK tahun ini mengambil soal Paket 1 yaitu membuat PC Router dan Proxy Server.
Penguji Eksternal Bapak Aris Kurniawan, ST dari CV. Venus Mediatama Lumajang.
Selamat Menjalani Ujian....tetap SEMANGAT dan SEMOGA SUKSES.....
Rabu, 13 Februari 2013
Langganan:
Postingan (Atom)